Garuda Indonesia dan Jababeka menandatangani perjanjian kerjasama Corporate Sales dengan PT Jababeka di , Cikarang, Jawa Barat, Jumat (9/12). Penandatanganan Corporate Sales dengan Jababeka ini merupakan upaya Garuda Indonesia untuk meningkatkan pangsa pasar korporasi yang saat ini masih sangat potensial.
Emirsyah menyatakan Garuda Indonesia terus berupaya memberikan kemudahan akses bagi para partner korporasinya melaui fasilitas Garuda Online Booking Corporate. (detikcom/Asytar Daffa).
Direktur Utama Garuda Indonesia Emirsyah Satar (kiri) memberikan miniatur pesawat kepada Presdir Jababeka SD Darmono.(detikcom/Asytar Daffa).
Dengan jumlah tenant lebih dari 1500 perusahaan baik local maupun internasional, PT Jababeka, merupakan pangsa pasar yang sangat menjanjikan bagi Garuda Indonesia. (detikcom/Asytar Daffa).
sumber :http://foto.detik.com/readfoto/2011/12/09/164157/1787425/461/3/